Presiden La Liga Javier Tebas mengungkapkan terkait alasan Barcelona dapat agresif dalam beli pemain meskipun sempat dinyatakan tengah mengalami krisis finansial. Krisis financial Barca juga sempat berdampak terhadap pembelian sejumlah pemain Sepak bola. Tebas menyatakan bahwa hal yang kali ini dilakukan Barcelona tampak tidak melanggar aturan. Semua pembelian yang dilakukan langsung oleh Blaugrana tetap dalam koridor aturan yang telah berlaku. “Kami memantau mereka, namun ketika mereka menunjukkan dokumen dan sejumlah pemain yang harus mereka jual, mari lihat apakah mereka bisa mendaftarkan semua pemain yang direkrut.” “Saya rasa mereka masih punya sedikit PR untuk segala yang telah mereka lakukan sejauh ini [pembelian banyak pemain], namun mereka ada di jalur yang tepat,” kata… Read More
Continue Reading